Antisipasi Antrian BBM, Babinsa Koramil Tejakula Laksanakan Monitoring Di SPBU

    Antisipasi Antrian BBM, Babinsa Koramil Tejakula Laksanakan Monitoring Di SPBU
    Babinsa Desa Sembiran laksanakan monitoring di SPBU Desa Sembiran

    BULELENG - Sebagai aparat teritorial yang harus selalu peka dengan situasi di wilayah binaanya maka Babinsa Koramil 1609-04/Tejakula Kodim1609/Buleleng Sertu Gede Budarsa melaksanakan monitoring kepada warga masyarakat di desa binaanya, (14/9/2022) 

    Selain untuk menjaga keamanan wilayah Desa binaannya dijadikan sarana untuk lebih mengeratkan hubungan emosional antara Babinsa dengan warga desa binaan guna mewujudkan kemanunggalangan TNI dengan Rakyat, " jelasnya m

    Di luar itu, lanjutnya, kegiatan monitoring ini juga bermanfaat bagi Babinsa dalam pelaksanaan tugas menyerap informasi tentang keluhan masyara kat secara langsung diperoleh dari warga.Dalam kegiatan monitoring ini juga, Babinsa bisa menyampaikan informasi penting kepada warga desa binaan, terutama terkait pelaksanaan disiplin Protokol Kesehatan untuk pencegahan dan memutus rantai penyebaran Virus Corona, ” ucap Sertu Gede Budarsa.

    Sementara, warga masyarakat menyampaikan ucapan terima kasih kepada Babinsa yang selalu peduli dengan kondisi wilayah dan warga di desa binaannya, kami sangat senang Pak Semoga bapak Babinsa selalu diberikan kesehatan dalam mengemban tugas, ucap salah satu masyarakat Desa Sembiran. (Mga)

    buleleng bali
    Ray

    Ray

    Artikel Sebelumnya

    Besuk Warga Sakit, Bentuk Kepedulian Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    100 Prajurit Yonif Raider 900/SBW Masuk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo

    Ikuti Kami